Senin, 02 Maret 2015

TUGAS RPL "PERBANDINGAN TEKNOLOGI MASA LAMPAU DAN MASA KINI"

Nama               : Achmad Fanani
NIM                 : 1495114002
TUGAS RPL
Perbandingan teknologi Masa lampau dan Masa kini


Mesin Ketik
sebelum komputer mendunia seperti sekarang, banyak yang masih menggunakan mesin tik atau mesin ketik dengan bunyinya yang khas setiap kali mengetik.
Mesin Ketik atau Mesin Tik adalah mesin atau alat elektronik dengan sebuah set tombol-tombol yang apabila ditekan menyebabkan huruf dicetak pada dokumen, biasanya kertas. Mereka yang menggunakan Mesin Tik dikenal sebagai juru ketik. Sampai penghujung abad ke-20, cara untuk meletakan tanda pada kertas biasanya dilakukan dengan pukulan logam atau kemudian dengan unsur jenis plastik berlogam pada pita bertinta yang menyebabkan tinta melekat pada kertas. Kertas Karbon kadang kala diselipkan di antara beberapa lapisan kertas, agar salinan huruf dicetak pada setiap lapisan kertas.


Namun sekarang dengan adanya komputer maka teknologi mesin tik telah tergantikan karena penggunaan kompanya komputer maka teknologi mesin tik telah tergantikan karena penggunaan komputer lebih efisien  di bandingkan dengan mesin tik.

dalam segi pengetikan, mesin tik tidak mampu menghapus kata/huruf/kalimat yang sudah di ketik, tapi pada komputer semua yang kita ketik dapat di rubah/ di ganti.
dalam segi suara, mesin tik mempunyai bunyi yg sangat ciri khas pada setiap kita mengetik dan bunyi dari ketikan tersebut sangat keras sehingga mungkin sekarang membuat bising, tapi pada komputer suara yang di hasilkan tidak sekeras bunyi pada mesin tik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar